HP membuat klaim besar hari ini, mengatakan bahwa notebook barunya dapat beroperasi 24 jam dengan sekali isi. Klaim tersebut dibuat berdasarkan penggunaan dari HP EliteBook 6930p yang dikonfigurasi menggunakan baterai ultra capacity tambahan.
Untuk mendapatkan daya tahan sebesar itu HP mengaku menggunakan perangkat keras berikut perangkat lunak yang sangat spesifik pada notebook tersebut. HP mengatakan untuk mencapai 24 jam, tidak hanya dibutuhkan baterai ultra capacity, namun juga tambahan Intel 80GB SSD, tampilan HP Illumi-Lite LED yang akan dirilis di bulan Oktober dan Windows XP. HP juga mengatakan bahwa driver grafik terbaru dari Intel dan BIOS HP juga diperlukan.

Ted Clark, senior vice president dan general manager dari HP Notebook Global Business Unit, mengatakan, 'Komputer yang dapat beroperasi seharian merupakan hal yang paling dicari-cari dalam dunia notebook. Dengan HP EliteBook 6930p, pengguna tidak perlu lagi khawatir kehabisan baterai sebelum pekerjaan selesai.'
HP mengklaim bahwa waktu penggunaan 24 jam diukur menggunakan 'industry standard benchmark'. HP mengatakan bahwa tampilan Illumi-Lite LED yang baru akan meningkatkan masa hidup baterai sampai dengan 4 jam jika dibandingkan LCD tradisional dan SSD Intel akan meningkatkan kinerja baterai sampai 7% jika dibandingkan dengan HDD tradisional.
Tentunya kita juga harus mempertanyakan definisi dari 'industry standard benchmark' HP. Apakah ini berarti 24 jam menggunakan Microsoft Word, memutar MP3, menonton video DivX, memainkan World of Warcraft?
Klik di sini untuk sumber artikel.
- MRAM: Memori Komputer 10 Kali Lebih Cepat dari RAM
- Komputer Tercepat di Dunia
- Microsoft Rilis Internet Explorer 8 RC1
- Office 14: Bocoran Screenshot Microsoft Office 14
- USB 3.0 Telah Final, Tingkatkan Kecepatan 10x Lipat
- Windows 7, Mimpi Vista yang Tertunda
- Yahoo Luncurkan Y!OS 1.0
- Google SearchWiki Hampir Rampung
- 20 Fitur Baru Windows 7
- Intel Aplikasikan Teknologi Pendingin Jet Pada Laptop
- Bill Gates Bentuk Perusahaan Misterius Baru
- 10 Keahlian Paling Diminati di Industri Web
- SERTIFIKASI LOKAL MICROSOFT OFFICE
- Asus Siapkan Eee PC dengan Layar Sentuh
- Krisis Finansial Dunia Merambat ke Dunia Maya
- Windows 7 Perbaiki UAC (User Account Control
- Rencana Sempurna Google: Gears + Android + Chrome + Linux
- Google Luncurkan Android Pertama
- Sejarah & Perkembangan Google
- 39 Bocoran Screenshot Windows 7
- Yahoo: Situs Cantik dan Kaya Fitur
- The Future is Fusion : Slogan Baru AMD
- Seagate Meluncurkan HD Eksternal Terkecil Dunia
- Oosah Tawarkan Penyimpanan Online 1 TB Gratis
- Men-Disable Autorun pada USB
- 5 Cara Menurunkan Temperatur Komputer Anda
- 2010, Gigabit Wi-Fi
- 24 Aplikasi Portabel Terbaik untuk Flash Drive
- Mengatasi USB Flashdisk yang Write Protected
- AMD Siapkan Kompetitor Atom
- Intel Turut Meramaikan Pasar SSD
- AMD Keluarkan Triple Core Black Edition Pertama
- Samsung Umumkan SSD untuk PC Murah
- Me-Reset Setting BIOS/CMOS yg Terpassword
- Trik Cepat Mereset Printer
- Tips Tips Mempercepat Proses Komputer Kita
- Tips Bobol Hot Spot
- Enkripsi USB Anda dengan TrueCrypt
Artikel Lain :